Cahyanti, Astrid Lusitania (2023) MYSTICA LOVE: MENGHADIRKAN KARYA SENI MELALU BUSANA SEBAGAI MEDIA KREATIF. Undergraduate thesis, STKW Surabaya.
Text (Abstrak)
TA Abstrak.pdf - Submitted Version Download (89kB) |
|
Text (Pendahuluan)
TA Pendahuluan BAB I.pdf - Submitted Version Download (98kB) |
|
Text (Daftar Pustaka)
TA Daftar Pustaka.pdf - Submitted Version Download (62kB) |
|
Text (Laporan Penciptaan Karya Seni)
TA Full Text.pdf - Submitted Version Restricted to Registered users only Download (6MB) | Request a copy |
Abstract
Pakaian atau busana memiliki peran penting dalam kehidupan manusia sejak zaman kuno. Selain sebagai pelindung tubuh, busana juga merupakan medium ekspresi identitas, kultur, dan diri. Dalam dunia seni, busana memiliki peran yang signifikan dan dapat dianggap sebagai karya seni. Seni dan mode saling mempengaruhi, menghasilkan karya unik dengan menggabungkan elemen dari kedua bidang tersebut. Desainer busana dapat memanfaatkan seni untuk menciptakan karya orisinal dan inovatif, sedangkan seniman dapat menggunakan busana sebagai media ekspresi kreatif. Kolaborasi seni dan mode juga menghasilkan karya-karya kompleks dalam bentuk fashion show, pameran, dan instalasi seni. Dalam era digital, teknologi seperti augmented reality dan virtual reality digunakan untuk menciptakan karya inovatif. Busana dapat dianggap sebagai instalasi tiga dimensi yang memperluas aspek seni rupa, dengan memberikan pengalaman visual dan sensorik yang unik. Desain busana inovatif dan eksperimental juga dapat digunakan untuk menyampaikan pesan dan isu-isu penting dalam masyarakat. Praktik trifting atau membeli pakaian bekas merupakan bagian dari gaya hidup di kota besar, namun masih perlu disosialisasikan praktik yang berkelanjutan. Import pakaian bekas memiliki dampak pada lingkungan dan industri fashion. Dalam konteks seni rupa, busana menjadi media ekspresi yang mencerminkan ide-ide kreatif dan dapat menjadi karya yang indah dan bermanfaat. Kata kunci : Pakaian, Busana, Identitas, Seni, Trifing, Dampak lingkungan.
Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
---|---|
Subjects: | 660 - Rumpun Ilmu Seni, Desain dan Media > 680 - Ilmu Kesenian > 681 - Penciptaan Seni 660 - Rumpun Ilmu Seni, Desain dan Media > 680 - Ilmu Kesenian > 688 - Seni Intermedia |
Divisions: | Perpustakaan > Skripsi |
Depositing User: | Unnamed user with username astrid |
Date Deposited: | 13 Nov 2023 04:06 |
Last Modified: | 13 Nov 2023 04:06 |
URI: | http://repository.stkw-surabaya.ac.id/id/eprint/400 |
Actions (login required)
View Item |